Matteo Kembali Lagi Menghiasi Layar Moto GP Trans7 2016

Tahun 2015 kemarin layar Trans7 setiap live race menjadi kurang sempurna, karena tanpa kehadiran komentator MotoGP yang sangat khas yaitu Matteo Guerino. Komentator ini pada tahun kemarin mungkin kita lihat biasa menghiasi layar masak memasak di RCTI, sebagai juri memasak di Master Ceff Indonesia.
Foto (kobayogas)

Assalamu'alaikum...

Tahun 2015 kemarin layar Trans7 setiap live race menjadi kurang sempurna, karena tanpa kehadiran komentator MotoGP yang sangat khas yaitu Matteo Guerino. Komentator ini pada tahun kemarin mungkin kita lihat biasa menghiasi layar masak memasak di RCTI, sebagai juri memasak di Master Ceff Indonesia.

Nah, pada tahun ini tepatnya di seri Qatar kemarin. Komentator fenomenal ini kembali hadir dan menemani para permirsa MotoGP 2016 di layar Trans7. Kehadirannya tentu bagi sebagian orang akan sangat gembira (Termasuk admin), karena dengan pengalaman menjadi pembalap motor tentu membuat setiap yang dikomentarinya menjadi lebih kuat dan berwarna.

Mantan pembalap nasional kelas Superbike ini akan hadir dan menemani permirsa layar Trans7, sebagai komentator MotoGP 2016.

Dikutip dari Kompas, Matteo mengatakan "Duluh itu memang dihentikan. Saya lama lho, sudah enam tahun. Dua musim absen, tapi semusimnya cuma separuh jadi ya satu setengah musimlah. Tapi tahun lalu saya sudah dipanggil lagi waktu Sepang clash tahun ini mulai dari nol lagi,"

Kemudian, Stasiun TV Trans7 juga dikabarkan telah memperpanjang kontrak dengan penyelenggara MotoGP (Dorna) dalam menyiarkan MotoGP sampai dengan tahun 2022. Jadi kita tunggu saja komentar-komentar ceplas-ceplos tetapi berbobot dari Matteo Guenino dilayar kaca Live Race MotoGP 2016 Trans7
***

Email: [email protected]
WA: 089657444900
Kami hadir di GOOGLE NEWS

Posting Komentar

Berikan komentar terbaikmu!
© 2015 - rizensia| All rights reserved.
Sahabat Investasi Kamu!